alt
alt

SURYANATION MOTORLAND
Ridescape 2018

PAST EVENT

DESCRIPTION

Suryanation Motorland Ridescape 2018 Padang

Suryanation Motorland Ridescape Padang 2018 digelar di Lembah Harau, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat.  Dipilih Lembah Harau  merupakan tempat pariwisata yang baru, karena suguhan alam yang menawan. Acara ini sukses diserbu sebanyak 130 komunitas motor, dengan jumlah peserta 3.000 biker lebih. Tak hanya dihadiri oleh biker yang berada di Sumatera Barat, tetapi juga dari kota Aceh, Lhokseumawe, Medan, Jakarta, bahkan dari Bandung, Jawa Barat.

TANGGAL DAN WAKTU

Rabu, 18 - 19 Juli 2018
Jam 14:00 - 22:00

LOKASI

Lembah Harau, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat

alt

SURYANATION MOTORLAND RIDESCAPE 2018 PADANG

Tempat
:
Lembah Harau
Waktu
:
18 Juli 2018 [ 09:00 - 10:00 ]
Meeting Point
:
Area Office Gudang Garam, Jl. By Pass Aur Kuning, Bukittinggi

Tepat pukul 9:00 Touring Suryanation Motorland Ridescape 2018 dimulai. Seluruh peserta berkumpul di area Area Office Gudang Garam yang berlokasi di Jl. By Pass Aur Kuning, Bukit tinggi menuju lokasi acara di kawasan Lembah Harau. Riding bersama dengan seluruh komunitas ini dilakukan bersama tim Suryanation Motorland Committee.

alt

Area Camping ground yang disediakan untuk bikers di area Suryanation Motorland Ridescape 2018 Padang berada di kawasan perbukitan yang sejuk di Lembah Harau, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat lokasinya tidak jauh dari kawasan Bukittinggi. Di Lembah Harau ini terdapat air terjun bernama Bunta Waterfall atau secara lokal disebut Sarasah Bunta. Air terjun ini mengalirkan air tawar segar dari dataran tinggi dengan tiga air terjun lainnya di lembah ini.